Cara membuat:
- Siapkan jahe dan minyak zaitun.
- Parut jahe agar halus san bisa dibalurkan ke bagian nyeri otot.
- Campur parutan jahe dan minyak zaitun.
- Setelah itu, Anda bisa mengoleskan jahe pada kaki sebelum tidur.
- Diamkan semalaman.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Pagi harinya Andaakan mendapati nyeri otot kaki langsung sembuh.
Jadi, Sase Lovers yang mau mengatasi nyeri otot kaki cukup mengoles jahe parut di kaki sebelum tidur dan diamkan semalaman.
Keesokan harinya pasti sembuh.
Selain untuk meredakan nyeri otot kaki, trik ini bisa digunakan untuk nyeri otot lainnya di bagian tubuh lainnya.
Anda bisa menggunakannya di tangan atau di leher.
Sekarang nyeri otot nggak perlu pakai balsem lagi deh.
Cukup parut jahe lalu dioles, semuanya beres.
Gampang kan?
Selamat mencoba.
Artikel ini pernah tayang di Nakita dengan judul Jangan Hanya Diminum Saja! Silakan Coba Nanti Malam Oles Jahe Parut di Kaki Sebelum Tidur, Pagi Harinya Dijamin Tubuh Alami Perubahan Luar Biasa Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR