SajianSedap.com – Ketika akan menikmati buahnya, pasti kita akan membuang kulit apel.
Padahal sayang sekali kalau kulit apel dibuang begitu saja.
Kulit apel ternyata juga tak kalah bermanfaat lho daripada buahnya.
Tapi bagaimana kalau kulit apel dioleskan ke wajah?
Mungkin mengoleskan kulit apel ke wajah sedikit terlihat aneh.
Namun Anda tak boleh meragukan kemampuan kulit apel yang satu ini.
Jangan heran kalau masalah wajah ini bisa tuntas hanya dengan kulit apel.
Skincare mahal lewat deh!
Penasaran bagaimana hasil kulit apel di wajah Anda?
Kulit Apel untuk Mencerahkan Wajah
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR