Namun, ada permasalahan umum yang sering ditemui saat mengonsumsi daging yakni daging terasa alot dan susah untuk dikunyah.
Sehingga nikmat dari mengonsumsi daging terasa kurang karena harus mengunyah daging alot.
Meski sebenarnya ada alat seperti presto yang bisa mengempukkan daging, tak semua orang memilikinya.
Sehingga beberapa orang menggunakan cara lain seperti memasak dalam waktu yang lama, namun cara ini tentu akan boros gas.
Namun mulai hari ini tak perlu risau, ada solusi lebih murah daripada yang biasa dilakukan.
Bahan alami daun nangka bisa menjadi rahasia mengempukkan daging dengan cepat.
Simak caranya berikut ini untuk dicoba di rumah.
Baca lengkapnya dengan klik link ini.
3. Manfaat Makan Tempe Rebus
Baca Juga: BERITA POPULER : Manfaat Air Rebusan Jahe dan Serai Sampai Manfaat Rebus Telur dengan Air Lemon
Siapa dari Anda yang suka makan tempe?
Tapi, bagaimana cara Anda mengolah tempe di rumah?
Kebanyakan pasti diolah dengan cara digoreng bukan?
Padahal sebenarnya, proses menggoreng mengurangi nutrisi baik dalam tempe, lo.
Coba deh mulai hari ini coba konsumsi tempe dengan cara direbus.
Efeknya bagi tubuh ternyata wow banget.
Baca lengkapnya dengan klik link ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR