Walaupun panci yang Anda terbuat dari bahan yang berkualitas, bukan berarti panci bebas dari masalah.
Salah satunya panci gosong yang sulit dibersihkan. Biasanya, ketika sudah berumur atau sering digunakan, panci dapat menjadi gosong di bagian pantat hingga sisi kanan dan kiri.
1. Air panas
Bersihkan panci gosong dengan menggunakan sabun cuci piring dan air panas. Tuangkan cairan pencuci piring sekucupnya ke bagian panci yang gosong
Setelah itu rendam panci dengan air panas hingga semalaman. Keesokan harinya, bilas dan menggosoknya dengan spons cuci piring untuk mengangkat kerak gosong pada panci.
2. Cuka putih
Kandungan asam asetat berfungsi untuk membersihkan kerak pada panci dan wajan.
Cukup teteskan cuka pada bagian panci yang gosong dan berkerak.
Tunggu 20 menit agar asam asetat bekerja. Setelah itu, cuci panci pada area yang gosong tersebut menggunakan spons.
3. Baking soda
Bila Anda mempunyai stok baking soda, dapat di manfaatkan untuk membersihkan panci
atau wajan yang gosong.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | kompas |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR