"Tujuannya agar buah yang dipetik tidak terkontaminasi oleh organisme pembusuk," papar Prasetyo.
Cara memetik yang baik adalah dengan dipelintir tangkai buah cabai.
Lakukan hal itu secara hati-hati agar ranting atau cabang tidak patah.
Cabai yang dipetik dengan tangkai akan lebih tahan lama disimpan daripada yang dipanen tanpa menyertakan tangkainya.
Baca Juga: Tanpa Resep Sayur Lodeh Kencur, Momen Makan Siang Kali Ini Terasa Kurang Lengkap
Daun Cabai untuk Mengobati Diabetes
Mengutip dari drfarrahmd.com, ternyata anda bisa sehat dan panjang umur jika mengolah daun cabai jadi air rebusan daun cabai.
Mungkin sebagian orang menyangkanya aneh.
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR