Manfaat Daun Alpukat untuk Kesehatan
1. Kanker
Kanker menjadi salah satu penyakit berbahaya yang kerap menjadi momok menakutkan manusia.
Pasalnya,angka kematian seseorang yang terkena penyakit berbahaya ini masih sangat tinggi.
Sehingga, banyak pengidap penyakit berbahaya ini mencari jalan terbaik untuk sembuh.
Salah satu solusi yang bisa dicoba ialah mengonsumsi air rebusan daun alpukat.
Sebab daun alpukat dikenal memiliki kandungan antoiksidan dan fitokimia yang dipercaya dapat meredakan pertumbuhan kanker.
Terlebih pada seseorang yang terkena kanker payudara dan prostat.
2. Batu ginjal
Tak hanya mampu mencegah penyakit kanker saja, namun air rebusan daun alpukat juga mampu mencegah batu ginjal.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | BolaStylo |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR