SajianSedap.com - Resep Srikaya Hijau Kelapa Kenari ini tidak salah pilih untuk disajikan sebagai camilan saat menikmati waktu bersama keluarga.
Perpaduan rasa manis dan tekstur lembut dari Resep Srikaya Hijau Kelapa Kenari ini mampu bikin lidah kita menari-nari.
Tertarik untuk menghadirkan Resep Srikaya Hijau Kelapa Kenari yang manis dan lembut ini?
Baca Juga: Resep Jeli Wortel Jeruk, Kudapan Bertekstur Kenyal Dengan Kesegaran yang Maksimal
Waktu: 45 Menit
Sajian: 6 Porsi
Bahan:
4 butir telur
1/4 sendok teh garam
125 gram gula pasir
300 ml santan dari 1/2 butir kelapa
25 ml air daun suji, dari 25 lembar daun suji dan 2 lembar daun pandan
1 tetes pewarna hijau
50 gram kenari, diiris panjang
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR