Cara Membersihkan Kasur Tanpa Vacum Cleaner yang Lainnya
Selain menggunakan baking soda dan cuka, Anda bisa menggunakan bahan ini untuk membersihkan kasur tanpa vacum cleaner.
1. Campuran baking soda, hidrogen peroksida, dan sabun
Ini adalah kombinasi bahan yang sama yang digunakan untuk membersihkan noda.
Campuran bahan yang berbasis enzim inibaik untuk memecah cairan tubuh yang menodai kasur.
Bahan ini juga efektif untuk kasur yang membutuhkan pembersihan mendalam.
Caranya mudah sekali.
- Campurkan 16 ons hidrogen peroksida 3%, empat sendok makan soda kue, dan 2–4 tetes deterjen cair ke dalam botol semprot dan semprotkan ke seluruh kasur.
- Taburkan baking soda ke seluruh kasur dan jika perlu Anda bisa menggunakan ayakan.
- Biarkan selama 2-4 jam atau lebih.
- Lap atau sikat hingga bersih dan biarkan kasur mengering.
Untuk kasur yang sangat bernoda, Anda dapat mengulangi proses ini.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR