Beberapa penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi probiotik adalah cara memperlancar BAB yang efektif.
Tapi perlu diingat, tidak semua yoghurt mengandung bakteri baik yang ramah bagi usus.
Jadi pilihlah yoghurt dengan melihat label pada kemasannya terlebih dahulu.
3. Beras merah
Beras merah dipercaya mampu menjaga sistem pencernaan untuk tetap sehat karena mengandung serat yang tinggi.
Selain itu, beras merah juga mampu menurunkan kadar kolesterol dan tekanan darah dalam tubuh.
Tingginya jumlah serat dalam beras merah juga mampu menjaga kesehatan, meringankan masalah usus seperti sembelit.
Jenis serat yang terkandung dalam beras merah, menjauhkan zat kimia yang dapat menyebabkan kanker usus.
4. Roti gandum
Makan makanan yang mengandung serat dipercaya mampu meningkatkan kesehatan usus, terlebih dengan menambah banyak biji-bijian.
Apabila kesehatan usus meningkat, maka BAB juga akan menjadi lebih lancar.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
KOMENTAR