SajianSedap.com - Ketika mendengar tentang asam lambung, sebagian kalangan menganggap penyakit ini sepele.
Bahkan penderita membiarkan asam lambung naik begitu saja, karena dianggap dapat reda dengan sendirinya.
Padahal penyakit satu ini merupakan penyakit kronis yang bisa mengancam penderitanya.
Sebut saja salah satu diantaranya, seniman Didi Petet yang meninggal akibat asam lambung naik pada tahun 2015.
Diberitakan Kompas.com, aktor senior Didi Petet sendiri sempat mengeluhkan gangguan di perutnya sebelum meninggal dunia, Jumat (15/5/2015) sekitar pukul 05.00 WIB.
Menurut salah satu kerabat, kadar asam lambung Didi tinggi sehingga Didi sempat pingsan.
Belajar dari hal tersebut, pilihan gaya hidup menjadi salah satu hal yang haru diperhatikan.
Beberapa jenis makanan seperti di bawah ini perlu dihindari karena dapat menyebabkan asam lambung naik dari perut ke kerongkongan.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR