Cara terbaik masak sayuran hijau
Sayuran hijau merupakan favorit keluarga karena murah dan mudah diolah, contohnya seperti bayam, sawi, dan kangkung.
Melansir Women's Health, sayuran hijau pas jika direbus.
Potong sayuran lalu masukkan ke air yang sedang direbus selama 7-10 menit.
Tunggu hingga layu, lalu santap bersama berbagai macam menu lainnya seperti lauk.
Selain direbus, sayuran hijau juga baik jika ditumis.
Cara terbaik masak sayuran kubis
Kol, brokoli, dan kembang kol adalah contoh sayuran kubis yang paling terkenal.
Artikel ini berlanjut setelah video dibawah ini.
Tips Masak Rendang Jengkol Super Empuk dan Legit, Perhatikan Langkah-langkahnya
Source | : | Grid Hype |
Penulis | : | Sera B |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR