3. Mengurangi Resiko Kanker
Jus wortel jahe segar dapat menjadi pelindungan kanker alami karena memiliki sifat antikanker, anti-inflamasi, antioksidan, dan anti-metastasis (penyebaran kanker).
Jahe bisa melawan berbagai jenis kanker, seperti ovarium, usus besar, paru-paru, payudara, kulit, prostat dan pankreas.
Jahe menghambat proliferasi sel kanker payudara, tanpa memengaruhi kelangsungan hidup sel tumor non-tumor secara signifikan.
Menurut sebuah penelitian tahun 2012 yang diterbitkan dalam Journal of Biomedicine & Biotechnology.
4. Menjaga Kesehatan Kardiovaskular
Baik jahe dan wortel dikenal karena sifat antioksidan dan pembersihnya, yang memberi kontribusi positif terhadap kesehatan kardiovaskular.
Wortel sangat baik untuk kesehatan jantung. Antioksidan, beta-karoten, alfa-karoten dan lutein-wortel membantu melawan kolesterol dan mengurangi risiko serangan jantung.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR