Sajiansedap.com - Bagi para ibu rumah tangga pasti tidak asing dengan pisang.
Buah yang jadi favorit semua orang ini memang dikenal sangat kaya akan manfaat.
Pisang juga dikenal tinggi serat dan kalori sehat yang baik untuk tubuh.
Diketahui jika di dalam pisang mengandung serat, vitamin B6, vitamin C, potasium, magnesium dan mineral lainnya.
Tak banyak yang tahu, potensi gizi dalam pisang bisa lebih banyak jika ditemani dengan segelas air putih saat mengonsumsinya sebelum tidur.
Berikut ini manfaat dari makan pisang untuk anda.
Wajib dicoba di rumah ya!
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR