Sari pati di dalam kentang adalah pewarna alami yang sudah digunakan bertahun-tahun di beberapa industri tekstil.
Untuk menghalau uban dengan kulit kentang, Anda membutuhkan sekitar enam buah kentang ukuran biasa.
Resepnya, semakin banyak kulit kentang yang ada, maka akan semakin legam rambut Anda.
Baca Juga: Nyesel Kalau Dibuang, Ternyata Kulit Kentang Bisa Cegah Tubuh Dari Penyakit Mematikan Ini
Sediakan pula minyak essensial dengan aroma yang Anda sukai, serta beberapa kain tipis untuk menyaring air.
Kemudian, lakukan langkah berikut ini:
1. Cuci kentang hingga bersih, kemudian kupas.
Sisihkan kentang, dan masukkan kulitnya ke dalam panci.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR