Mulailah untuk membatasi diri untuk makan mie instan seminggu sekali, kemudian dua minggu sekali, hingga sebulan sekali.
Adapun tips yang bisa Anda lakukan saat memasak mi instan agar hasilnya kenyal, tidak lembek, dan lengket dengan disiram air panas.
Ya, biasanya sebagian besar orang akan memasukkan mi saat air mendidih.
Namun kebiasan ini justru membuat mi akan lembek dan hilang tekstur kekenyalannya.
Sebelum dimasak, sebaiknya mi disiram dengan air panas terlebih dulu.
Hal ini perlu dilakukan guna menjaga kebersihan dan membuat lapisan tepung mi terlepas.
Secara tidak langsung, proses tersebut bisa membuat tekstur mi lebih lembut dan kenyal saat diolah.
Artikel ini telah tayang di CewekBanget.id dengan judul, Makan Mi Instan Enggak Bikin Gemuk? Bisa Banget! Terapkan 5 Trik Ini
Source | : | cewekbanget.id |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR