Yuk simak info kesehatan tentang manfaat air rebusan biji jeruk berikut ini.
1. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Karena memiliki kandungan antioksidan yang tinggi, minum air rebusan biji jeruk bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh kita.
Antioksidan bekerja menangkal radikal bebas dan bisa menangkal berbagai macam virus dan bakteri agar tidak masuk ke dalam tubuh kita.
Hal ini tentunya cocok saat pandemi Covid-19 yang mengharuskan tubuh kita untuk terus fit.
2. Meningkatkan energi
Sedang lemah, letih, dan lesu?
Segera minum air rebusan biji jeruk.
Air rebusan biji jeruk bisa menambah pasokan energi tubuh.
Ini karena kandungan asam palmitat, oleat dan linoleat pada biji jeruk.
Ini membuat tubuh menyimpan energi lebih lama dalam sel tubuh manusia.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR