Untuk itu, pemeriksaan penyakit ini bisa mencakup pemeriksaan darah lengkap, pemeriksaan darah tepi, dan studi sumsung tulang.
Tak hanya itu saja, makanan yang tak kita sangka-sangka ini bisa jadi penyebab kanker darah.
Tak seperti kanker pada umumnya, kanker darah tidak membentuk benjolan padat (tumor).
Bukan cuma tidak muncul benjolan, gejala kanker darah juga tidak spesifik dan menyerupai gejala penyakit lain.
Salah satu penyebab kanker darah bisa datang dari makanan favorit kita semua.
Bahkan beberapa diantaranya sering dikonsumsi oleh anak-anak.
Berikut makanan yang bisa menyebabkan kanker darah.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR