- Pindahkan campuran ke dalam botol kaca dan letakkan di kulkas
Minum satu sendok makan campuran ini setiap pagi sebelum sarapan selama 3 minggu.
Beri jeda 1 minggu, lalu ulangi perawatan selama 3 minggu lagi.
Lakukan hal ini dua kali setahun untuk mencegah kardiovaskular yang mengancam kesehatan.
Baca Juga: Baru Pertama Kali Ke Starbucks? Begini Cara Pesan Kopi agar Tidak Kebingungan
Air Rebusan Serai untuk Kadar Kolesterol
Murah meriah dan mudah didapatkan, siapa sangka ternyata serai bisa menjadi penolong untuk menormalkan kadar kolesterol.
Anda mungkin lebih sering mengenal serai sebagai bumbu dapur.
Namun, nyatanya serai juga bisa diolah untuk menjadi obat.
Dilansir dari Nova.id, sejauh ini kebanyakan orang mengetahui serai sebagai tumbuhan pengusir nyamuk atau serangga.
Padahal tumbuhan ini juga bermanfaat untuk atasi kolesterol mulai dari daun, batang hingga akarnya.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR