SajianSedap.com - Resep Tempe Mendoan Daun Kari ini salah satu menu ndeso yang selalu dirindukan untuk disantap.
Rasa yang nikmat dan proses membuatnya yang mudah, membuat Resep Tempe Mendoan Daun Kari ini layak kita sajikan untuk menu pelengkap makan malam.
Jangan pikir panjang lagi, langsung saja lengkapi menu makan malam ini dengan menghadirkan Resep Tempe Mendoan Daun Kari ini.
Baca Juga: Resep Sambal Tempe Kemangi Enak, Menu Pelengkap Sederhana Dengan Rasa yang Maknyus
Waktu: 30 Menit
Sajian: 10 Buah
Bahan:
10 buah tempe mendoan
500 ml minyak goreng untuk menggoreng
Bahan Pencelup:
150 gram tepung sagu
150 gram tepung terigu
1 butir telur
2 batang daun bawang, diiris sampai halus
1 batang daun kari, diambil daunnya, diiris halus
1/4 sendok teh gula pasir
600 ml air
Bumbu Halus:
2 siung bawang putih
1 sendok teh ketumbar
1 sendok teh garam
Cara Membuat Tempe Mendoan Daun Kari:
1. Campurkan semua bahan pencelup sampai rata.
2. Celupkan tempe satu per satu dalam bahan pencelup.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR