Sajiansedap.com - Tak terasa pandemi covid 19 sudah satu tahun setengah melanda Indonesia.
Kita pun dipaksa untuk menjaga kesehatan kita, utamanya sistem kekebalan tubuh yang kuat agar mampu melawan virus yang masuk.
Sistem kekebalan tubuh kita terdiri dari hampir 5 liter darah dan cairan transparan yang disebut getah bening.
Dua cairan ini yang disebutkan ini bekerja keras membawa antibodi yang diproduksi oleh sel darah putih kita ketika antigen menyerang tubuh (bakteri dan virus), musuh terbesar mereka.
Jika kita ceroboh dan tidak waspada, bisa jadi kecerobohan itu malah melemahkan sistem kekebalan tubuh kita.
Penasaran seperti apa kebiasaan-kebiasaan ersebut?
Nah, inilah 6 kebiasaan buruk yang harus diwaspadai
Source | : | Gridhealth |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR