Sajiansedap.com - Bagi para ibu yang sedang dalam tahap menyusui buah hati pasti pernah mengalami hal berikut ini.
Ya, kondisi payudara bengkak sudah pasti dialami para ibu yang menyusui.
Payudara bengkak saat menyusui ini bisa diakibatkan oleh beberapa faktor.
Bisa jadi, payudara bengkak pada ibu menyusui diakibatkan oleh penuhnya ASI di dalam kelenjar susu.
Namun tak menutup kemungkinan terjadinya mastitis atau peradangan jaringan payudara yang terkadang melibatkan infeksi.
Baca Juga: BERITA POPULER : Orang yang Dilarang Makan Telur Sampai Manfaat Mengoleskan Mentimun di Payudara
Kira-kira apakah solusi mengatasi payudara bengkak akibat setelah selesai menyusui?
Mari kita simak bersama ulasan berikut ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Gridhealth |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR