Diamkan selama 15 menit dan kemudian cuci dengan air.
Ulangi proses ini setiap hari selama satu bulan.
Pakai Bahan Dapur ini Supaya Miss V Tak Gatal Lagi
Masalah pada Miss V memang kerap mengganggu.
Salah satunya adalah saat miss v terasa gatal.
Selain berbahaya jika dibiarkan, miss v yang gatal juga bisa membuat aktifitas terganggu.
Jika Saselovers mengalaminya, jangan sekali-sekali menggaruk miss V ya.
Menggaruk dapat mengiritasi kulit sekitar area organ intim.
Iritasi ini akan dapat memicu reaksi alergi penyebab ruam gatal dan menyebar ke area di sekitar organ kewanitaan.
Untuk mengatasinya, Saselovers bisa menggunakan air hangat yang dicampurkan dengan sejumput garam dapur.
Diketahui, garam juga memiliki sifat antibakteri yang secara efektif mampu menghilangkan rasa gatal dan membasmi bakteri.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR