5 Bahan yang Dilarang Dihaluskan Gunakan Blender
1. Makanan beku
Hindari gunakan blender untuk menumbuk makanan beku karena teksturnya yang keras akan merusak blender.
Selain itu potongan makanan beku yang diblender juga tidak dapat tercampur rata.
Baca Juga: Sering Dianggap Sepele, Lima Kebiasaan Ini Malah Bisa Bikin Blender Di Rumah Jadi Cepat Rusak!
2. Kentang
Siapa yang pernah coba haluskan kentang dengan blender? Meski terkesan mudah dan tanpa masalah nyatanya cara ini tidak dianjurkan.
Hal ini karena pati yang terdapat pada kentang akan terlepas dan merusak hidangan itu sendiri.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR