Cukup lap cabai segar menggunakan tisu kering, kemudian masukkan ke dalam wadah.
Cuci cabai ketika hendak digunakan.
Petik tangkai cabai
Sebaiknya cabut tangkai cabai sebelum Anda menyimpannya.
Hal ini karena bagian tangkai sudah mau membusuk bisa menjalar sampai ke bagian buah.
Cermati dan pisahkan pula cabai yang masih ranum segar dengan cabai yang sudah ada tanda-tanda akan membusuk.
Siapkan wadah kering
Kemudian siapkan tisu. Lapisi bagian bawah dan samping wadah dengan tisu.
Tisu di sini berfungsi untuk menyerap air dan memastikan cabai akan selalu kering.
Masukkan pula ke dalamnya satu siung bawang putih yang masih segar.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Nova.id |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR