"Dengan keluarnya gumpalan darah di hari sebelum dia merasakan kontraksi itu, benar terlihat bahwa usia kandungannya itu belum mencapai usia lima minggu, jadi Aurel tidak perlu kuret," sambungnya.
Saat disarankan bedrest tetap Aurel menaruh harapan besar agar janin dalam kandungannya baik-baik saja.
Di lebaran pertama dengan Atta Halilintar Aurel Hermansyah justru harus beristirahat di rumah.
"Namanya kan ikhtiar ya dalam keadaan bedrest itu, ya punya ekspektasi, doa terus. Akhirnya dia bilang, ‘aku ikhlas kok mi’ gitu," lanjut Krisdayanti.
Krisdayanti menambahkan bahwa menantunya juga disarankan untuk puasa berhubungan intim dengan sang istri hingga mengalami menstruasi.
"Artinya setelah dua bulan Aurel datang bulan baru boleh program lagi, artinya bukan program bayi tabung dan lain-lain, karena dua anak ini tuh subur," katanya.
"Jadi sampai bulan ini dan dua bulan lagi diharapkan pakai pengamanlah, supaya ini sehat dulu, ovariumnya harus bersih dulu," ujar Krisdayanti.
Yuni Shara Sempat Beri Peringatan Kepada Aurel dan Atta
Belum ada satu bulan menjalani kebahgiaan sebagai calon ibu, Aurel harus menelan pil pahitlantaran ia harus kehilangan calon bayinya.
Kabar Aurel yang mengalami keguguran ini pun disampaikan langsung bersama Atta melalui kanal Youtube Atta Halilintar.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | TribunStyle.com |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR