Cobalah untuk meminumnya sebanyak tiga kali sehari agar bisa mendapat manfaatnya.
Jus nanas plus cayenne pepper dan jahe
Jus nanas ini dibuat dengan campuran resep tradisional plus cayenne pepper dan jahe.
Cayenne pepper membantu mengeluarkan lendir, sementara jahe menenangkan tenggorokan dan sebagai antiradang.
Anda bisa dengan mudah mendapatkan cayenne pepper di toko-toko online.
Untuk membuatnya, siapkan beberapa bahan berikut ini, seperti:
Nanas segar
1/4 sdt garam
1/4 sdt lada
1 1/2 sdm madu
8 cm jahe
1/4 cangkir jus lemon
1/2 sdt cayenne pepper
Disarankan untuk minum ramuan ini 1/4 gelas sebanyak tiga kali sehari.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Gridhealth |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR