Selain mi instan, mi goren pun menjadi makanan alternatif dikala rasa lapar di malam hari menyerang.
Tapi, aman gak sih makan mi instan dan nasi goreng di malam hari?
Malah beredar kabar bahwa konsumsi kedua makanan itu bisa picu asam lambung naik.
Nah, hal ini pun dijawab oleh dr Imelda Maria Loho, Sp. PD, Dokter Spesialis Penyakit Dalam, RS Pondok Indah seperti dikutip SajianSedap dari Kompas.com.
Fakta Menurut Ahli
Diketahui penyebab makan di malam hari biasanya karena harus tidur larut malam atau bahkan dini hari untuk bekerja.
Akibat tidur larut malam, seseorang akan cenderung makan malam lebih larut.
Agar lebih praktis, biasanya makanan yang dimakan adalah makanan cepat saji, seperti mi instan atau yang biasa dijual di malam hari, seperti nasi goreng, burger, dan lain-lain.
Sayangnya, kebiasaan makan sebelum tidur dapat memicu munculnya masalah kesehatan, yaitu refluks asam lambung.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR