SajianSedap.com - Resep Fuyunghai Kentang yang sederhana dan nikmat ini praktis banget dibuat.
Kita bisa langsung merasakan kenikmatan Resep Fuyunghai Kentang cuma dalam 30 menit saja.
Sajikan Resep Fuyunghai Kentang yang sederhana dan nikmat ini untuk menu sarapan besok, yuk.
Baca Juga: Resep Nasi Goreng Telur Puyuh Enak, Hidangan yang Bikin Si Kecil Lahap Sarapan
Waktu: 30 Menit
Sajian: 5 Porsi
Bahan:
5 butir telur
100 gram kentang, parut kasar, kukus 1/2 matang
50 gram wortel, parut kasar
50 gram udang kupas, cincang halus
50 gram ayam giling
1/4 buah bawang bombay, cincang halus
2 batang daun bawang, iris halus
1 sendok teh garam
1/2 sendok teh merica bubuk
1/2 sendok teh gula pasir
500 ml minyak untuk menggoreng
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR