Mengonsumsi Banyak Alkohol
Sudah bukan rahasia lagi kalau alkohol menjadi penyebab kerusakan liver yang paling banyak di dunia ini.
Konsumsi alkohol berlebihan ternyata menurunkan kemampuan liver untuk membuang racun dikarenakan alkohol.
Daripada menyaring racun-racun lain, liver justru sibuk mengubah alkohol menjadi senyawa yang kurang beracun.
Jika terlalu sering, liver akan mengalami peradangan yang benar-benar merusak sel-sel hati itu sendiri.
Dalam jangka panjang, konsumsi alkohol berlebihan dapat menyebabkan gagal fungsi hati yang berujung nyawa sebagai taruhannya.
Setelah membaca kebiasaan makanan yang dapat merusak hati ini, sebaiknya kita segera menghentikannya sebelum terlambat, ya!
KOMENTAR