SajianSedap.com - Resep Tahu Goreng Tabur Kelapa yang sederhana ini begitu menggoda sebagai camilan atau menu pelengkap makan malam.
Karena begiut mudah dibuat, Resep Tahu Goreng Tabur Kelapa ini bisa dibuat oleh siapapun, bahkan pemula.
Tak perlu pikir panjang lagi, langsung saja lengkapi makan malam ini dengan Resep Tahu Goreng Tabur Kelapa.
Baca Juga: Resep Capcay Tahu Goreng Enak, Menu Pelengkap yang Sedapnya Tak Ada Duanya
Waktu: 20 Menit
Sajian: 12 Porsi
Bahan:
3 buah tahu, potong 4 bagian
1 batang serai, ambil bagian putihnya, memarkan
2 lembar daun salam
3 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya
100 gram kelapa parut kasar
2 1/2 sendok teh garam
1 sendok makan gula merah, sisir
300 ml air
500 ml minyak, untuk menggoreng
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR