SajianSedap.com - Resep Cuciwis Masak Taoco bisa jadi menu sayur pilihan pas untuk sehari-hari.
Alasannya karena Resep Cuciwis Masak Taoco ini nikmat dan mudah dibuat.
Tidak sampai setengah jam, Resep Cuciwis Masak Taoco ini sudah bisa kita santap.
Baca Juga: Resep Cuciwis Masak Taoco Enak, Hidangan Pelengkap yang Bikin Bahagia
Waktu: 20 Menit
Sajian: 4 Porsi
Bahan:
10 butir telur puyuh, direbus, dikupas kulitnya
300 gram cuciwis, dibelah 2
100 gram jamur tiram, di suwir-suwir
5 butir bawang merah, diiris tipis
2 siung bawang putih, diiris tipis
2 buah cabai merah besar, dipotong 1cm
3 sendok makan taoco
1/2 sendok makan saus tomat
1 sendok teh kecap manis
1/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh gula pasir
1/4 sendok teh merica bubuk
100 ml air
Minyak untuk menumis
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR