SajianSedap.com - Walau terlihat mudah, tidak banyak orang yang berhasil masak nasi.
Apalagi jika nasi yang sudah dimasak, ternyata gampang sekali basi.
Nasi yang basi bisa terjadi karena kelalaian dalam masak nasi.
Kalau sudah basi ini yang bahaya.
Soalnya, nasi tentu sudah tidak bisa dikonsumsi lagi dan harus dibuang.
Namun, hal ini bisa dihindari jika kita tahu cara memasak nasi yang benar.
Yuk, tiru tips supaya nasi tidak mudah basi dan awet berhari-hari ini.
Baca Juga: Cara Masak Nasi Gurih Ala Restoran, Dijamin Gak Bakal Bau Apalagi Cepat Basi
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR