Misalnya, almond atau walnut.
3. Dressing Untuk Salad
Cukup memiliki mayones dan olive oil untuk dibuat dressing.
Dari dua bahan itu saja bisa diciptakan aneka dressing lain.
Baca Juga: Resep Green Salad With Balsamic Garlic Enak, Camilan Malam Hari yang Enggak Bikin Gendut
Misal, mayones yang ditambah saus tomat, cincang acar timun, bawang Bombay, dan paprika akan menghasilkan thousand island.
Ketika membuat dressing yang menggunakan kacang, jangan telalu banyak menambahkan kacang supaya dressing tidak pecah.
4. Menambahkan Bahan Pada Salad
Salad kekinian bisa dibuat dengan menambahkan bahan yang tidak biasa seperti potato chips atau cornflake, atau tobiko.
Ke dalam dressing juga bisa ditambahkan jus buah.
Misal, jus buah naga yang ditambahkan mayones.
Kalau sudah mengikuti tips di atas, salad buatan kita dijamin lebih mantap rasanya.
Seisi rumah dijamin doyan menyantap salad.
Yuk, segera kita coba buat di rumah.
KOMENTAR