Ia juga menjelaskan bahwa sangat tidak mungkin bahwa "kejutan" dingin pada sistem tubuh bisa membunuh pria itu.
Namun, penting untuk dicatat bahwa kita memang tidak boleh minum air dingin setelah latihan yang berat.
Soalnya hal itu justru dapat menyebabkan kita merasa sangat lelah atau mengalami kram.
Menurut Spoon University, hal ini terjadi karena tubuh menggunakan lebih banyak sumber energi untuk memanaskan air.
Sebagai gantinya, disarankan untuk minum suhu kamar atau air dingin untuk penyerapan optimal di seluruh tubuh.
Artikel ini telah tayang di Sajiansedap.com dengan judul Waspada! Pria Ini Meninggal Mendadak Setelah Olahraga dan Minum Air Dingin, Begini Penjelasan Dokter!
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR