1. Keju
Keju adalah makanan lezat, mengenyangkan, dan padat nutrisi.
Satu ons atau sepotong cheddar menyediakan 28 mg kolesterol.
Namun, keju juga sarat nutrisi lain. Misalnya, satu ons cheddar memiliki 7 gram protein berkualitas dan memberikan 15 persen Nilai Harian (DV) untuk kalsium.
Meskipun tinggi lemak jenuh, penelitian menunjukkan bahwa keju dapat meningkatkan kesehatan jantung.
Makanan tinggi protein, rendah karbohidrat seperti keju juga dapat membantu mengurangi lemak tubuh dan meningkatkan massa otot.
2. telur
Telur adalah makanan paling bergizi.
Meskipun begitu telur juga sangat tinggi kolesterol.
Dua telur besar menyediakan 372 mg.
Selain itu, telur menyediakan 13 gram protein, 56 persen kebutuhan harian untuk selenium, serta jumlah baik dari riboflavin, vitamin B12, dan kolin.
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR