Sajiansedap.com - Kulkas sering kali dipilih jadi tempat menyimpan bahan makanan.
Hal ini karena kulkas dianggap mampu membuat setiap makanan jadi lebih awet dan tahan lama.
Tapi, tidak semua bahan makanan dapat disimpan dalam kulkas.
Salah satunya adalah tomat.
Tomat mengandung beragam nutrisi bermanfaat dan antioksidan, termasuk asam alpha-lipoic, lycopene, kolin, asam folat, betakaroten dan lutein.
Jika anda biasanya menyimpan tomat di kulkas, anda mungkin memerhatikan perubahan pada rasa dan teksturnya.
Apakah itu baik bagi kesehatan?
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR