Nah, pada percobaan ini, digunakan banyak tepung untuk melihat tepung mana yang menghasilkan pisang goreng paling renyah.
Cari tahu bersama-sama, yuk!
Simak info selengkapnya di sini.
Manfaat Tepung Maizena Saat Masak Nasi
Jika Saselovers penggemar kuliner Jepang pasti menyadari bahwa nasi restoran Jepang punya tekstur pulen, wangi, dan putih bersih.
Bukan hanya di restoran mewah saja, restorang cepat saji Jepang pun menyajikan nasi yang sama.
Nasi pulen dan wangi inilah yang menjadi daya tarik restoran jepang, bahkan kerap kali pelanggan ke restoran jepang untuk beli nasi saja, lo!
Saselovers juga bisa membuat nasi seperti ini di rumah.
Restoran Jepang selalu menambahkan satu bahan yang menjadikan nasi lebih pulen, wangi, dan putih bersih.
Dikutip dari Kompas.com, Chef Kiky Ceria membongkar satu bahan yang wajib dicampur saat menanak nasi.
Simak info selengkapnya di sini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR