1. Mencegah kanker
Tomat adalah sumber vitamin C dan antioksidan lainnya.
Dengan komponen ini, tomat dapat membantu memerangi pembentukan radikal bebas.
Radikal bebas diketahui menyebabkan kanker.
Baca Juga: Cuma Rutin Minum Jus Tomat Terbukti Ampuh Buat Kita Terhindar Dari Deretan Penyakit Mematikan Ini
Sebuah studi baru-baru ini dalam jurnal Molecular Cancer Research mengaitkan asupan beta-karoten yang tinggi dengan pencegahan perkembangan tumor pada kanker prostat.
Tomat juga mengandung likopen.
Likopen adalah polifenol, atau senyawa tanaman, yang telah dikaitkan dengan satu jenis pencegahan kanker prostat.
Tips Mencairkan Bunga Es di Freezer dalam 15 Menit, Cek 4 Cara iniI Kalau Mau Cepat Drakoran Lagi
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR