Jangan Pernah Mencuci Daging Kambing
Faktanya, mencuci daging kambing malah akan membuat bau prengusnya makin kuat.
Itu karena air cucian akan mengeluarkan juice beserta juga bau prengus yang ada dalam daging.
Jadinya, selain makin berbau, daging kambing juga akan jadi kering karena juice-nya telah terbuang bersama air.
Baca Juga: Cuma Pakai Nanas! Begini Cara Membuat Daging Kambing Jadi Makin Empuk dalam 3 Menit
Baca Juga: Resep Bagar Kambing Enak, Olahan Kambing yang Kaya Aroma Rempah
Tenang saja, daging kambing masih akan kita matangkan sehingga kumannya pun akan mati karena panas tinggi.
Jadi, tidak perlu takut kotor karena tidak mencuci daging kambing, ya.
Toh, pedagang sate atau sop kambing pun melakukan teknik yang sama.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini
KOMENTAR