Cara membuatnya:
- Kumur sebanyak 10-15 kali dengan minyak kelapa.
- Jika sudah, bilas mulut dengan air.
2. Bubuk soda kue
Bubuk soda kue efektif untuk menghilangkan bau mulut dan bakteri di mulut.
Ini bersifat basa dan meningkatkan tingkat pH saliva.
Bahan:
- 1/2 sendok teh soda kue
- 1/2 gelas air hangat
Cara membuatnya:
- Tambahkan soda kue ke setengah gelas air hangat, lalu aduk sampai merata.
- Setelah itu, kumur dengan ramuan tersebut setelah menyikat gigi.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR