Jika sudah tercampur rata, Anda tinggal menggunakan pasta ini untuk menggosok gigi.
Untuk menghasilkan gigi yang putih dan bersih, perhatikan cara penggunaannya di bawah ini :
1. Gosok gigi Anda selama 1-2 menit saja.
2. Gunakan gerakan yang lembut saat menyikat.
3. Selain menggunakan sikat, Anda bisa menggunakan jari untuk mengaplikasikan pasta baking soda ke gigi.
4. Bilas mulut Anda setelah menyikat gigi sampai bersih.
5. Anda juga bisa menggunakan obat kumur setelah menyikat gigi.
Namun, ada hal penting yang harus diingat nih, Sase Lovers.
Menurut seorang doter gigi Cristian Macau, D.D.S, Anda hanya boleh menggunakan pasta baking soda satu kali dalam sehari.
Selain itu, tretment ini hanya boleh dilakukan maksimal 2 minggu berturut-turut.
Bagaimana nih, Sase Lovers, tertarik mencoba?
Baca Juga: Campuran Madu dan Baking Soda Bisa Cegah Kanker, Begini Membuatnya!
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR