Paparan ekstrak jahe menyebabkan kematian sel di semua kanker ovarium yang diteliti.
Manfaat air rebusan jahe lainnya adalah berguna mengurangi mual dan muntah saat masa kehamilan.
Dalam uji coba, jahe menghasilkan penurunan yang signifikan dalam keparahan mual dan muntah pada 19 dari 27 wanita di awal kehamilan (kurang dari 20 minggu).
Tidak seperti obat antivomiting, yang dapat menyebabkan cacat lahir yang parah, jahe sangat aman, dan hanya diperlukan dalam dosis kecil.
Cara membuat air rebusan jahe
Cara membuat air rebusan jahe sangat mudah, tinggal bersihkan jahe dan potong kecil. Untuk 1 cangkir air gunakan 2 potongan jahe.
Rebus potongan jahe dan rebus selama 1 jam dengan api kecil, kemudian saring dan tuangkan ke cangkir dan siap diminum.
namun perlu diperhatikan jahe sebaiknya dihindari bagi Anda yang memiliki tukak lambung.
Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini :
Source | : | intisari |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR