3. Kulit bercahaya
Kismis mengandung resveratol yang dapat menghilangkan sel-sel beracun pada darah.
Sehingga membantu meningkatkan produksi sel darah merah di tubuh yang akan membuat tampilan warna kulit lebih bercahaya.
Baca Juga: Biasakan Minum Air Rendaman Ketumbar Mulai Sekarang, Hal Fantastis Ini Akan Terjadi Pada Tubuh Anda!
4. Menyembuhkan jerawat
Jumlah kalium dan magnesium yang tinggi pada kismis dapat menyembuhkan masalah kulit seperti bisul dan jerawat.
Artikel Telah Ditayangkan di nakita.grid.id dengan Judul, Cobalah Rutin Minum Air Rendaman Kismis di Pagi Hari, Katakan Selamat Tinggal Pada Kolesterol dan Gula Darah 'Melonjak'!
Source | : | sajiansedap.com |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR