3. Masalah Usus, Mual, hingga Gangguan Pencernaan
Selain kedua efek samping yang disebutkan di atas, ada pula efek lain yang akan berpengaruh pada tubuh dalam jangka waktu lama.
Seperti masalah usus, mual, ganguan pencernaan hingga perut terasa kembung.
4. Bisul hingga konstipasi
Efek lainnya juga bisa menyebabkan bisul hingga konstipasi.
Namun, efek tersebut belum tentu terjadi pada setiap orang.
Tergantung dari ketahanan tubuhnya masing-masing.
Kenyataan yang sudah pasti disebutkan di awal bahwa susu dan ayam adalah sama-sama makanan dengan protein tinggi.
Keduanya tergolong makanan yang cukup berat jika dikonsumsi bersamaan.
Selain itu sebuah penelitian juga menyebut jika susu tidak baik jika disantap bersamaan dengan beberapa makanan yang memiliki kandungan hewani.
Artikel Telah Ditayangkan di Treibunnews.com dengan judul,4 Efek Berbahaya Makan Ayam dan Susu Bersamaan,Sebabkan Masalah Pencernaan Hingga Bercak Kulit
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR