1. Makan secara rutin ikan sarden ternyata ampuh sekali menjaga kesehatan jantung, bahkan anda akan terhindar dari serangan jantung dadakan.
Kandungan omega 3 sangat berguna sekali dalam memerangi kolesterol jahat dan tigliserida yang merupakan pemicu utama dari serangan jantung.
2. Rutin makan ikan sarden juga akan menjaga kesehatan darah serta aliran darah.
Ikan sarden juga sangat ampuh sekali mencegah penggumpalan darah juga pengerasan arteri.
Baca Juga: Kreatif Mengolah Ikan Sarden Jadi Hidangan Sedap
Baca Juga: Variasi Resep Ikan Sarden Praktis
3. Makan ikan sarden juga akan membuat mata anda lebih sehat, ikan sarden bisa mengurangi risiko terkena masalah makula pada usia senja.
4. Ikan sarden juga memiliki sifat antikanker, anda wajib rutin memakanannya agar terhindar dari penyakit ini.
5. Ikan sarden kaya akan kandungan kaslium dan fosfor, dua kandungan ini sangat berguna sekali dalam memperkuat tulang anda.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR