Ingat, salah satu yang sangat penting bagi penyandang diabetes adalah memenuhi kebutuhan nutrisi dengan kalori yang terukur.
Tapi tahu tidak? ternyata daun satu ini bisa menyembuhkan penyakit diabetes.
Daun sambung nyawa sering ditemukan di Pulau Jawa, Sumatra dan Bali.
Sementara itu, daun sambung nyawa mempunyai sederet kandungan bermanfaat untuk kesehatan.
Sebab daun sambung nyawa memiliki Fenolik, Saponin, Triterpen, Asparaginase, Kaempeferol-3-O-neohesperidoside, minyak esensial, titerpenoid, steroid, asam kumarite, polifenol, flavonoid dan masih ada 13 kandungan lain.
Berbagai kandungan tersebut telah diteliti ternyata bersifat antimikroba, antiinflamasi, antihipertensi, dan antikarsinogenik.
Tak heran, daun ini dianggap dewa karena memiliki efek yang sangat mujarab dalam menyembuhkan berbagai penyakit mulai hipertensi, kanker, peradangan dalam tubuh hingga diabetes.
Daun dewa sangat terkenal akan khasiatnya dalam mengobati penyakit kronis secara alami tanpa efek samping yang berbahaya.
Di era modern, banyak sekali obat yang diolah dari daun dewa ini, ada yang berbentuk kapsul, tablet, dan jamu, yang dimaksudkan untuk memudahkan pasien atau konsumen dalam mengonsumsi obat alami ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | health.grid.id |
Penulis | : | Lutfi Mudrika Izaki |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR