Tampak Raul Lemos berfoto tepat di samping istri tercinta.
Melihat dari unggahan Krisdayanti, rupanya foto tersebut adalah hasil jepretan putra bungsu mereka, Kellen Lemos.
"Difoin sama @kellenlemos12 wahhhh pinter jagoannya daddy @raullemos06," tulis Krisdayanti.
Dalam unggahannya tersebut, Raul Lemos rupanya menuliskan kalimat cinta yang ia tulis dengan bahasa Inggris.
Menurut Raul lemos sesuatu yang berharga dalam hidup ini adalah adanya sebuah cinta.
Tak hanya bisa merasakan cinta, namun bagi suami Krisdayanti ini yang terpenting adalah belajar memiliki cinta dan membagikannya satu sama saling.
Source | : | GridPop |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR