2. Atur Konsumsi Gula
Untuk mengendalikan kadar gula darah dalam tubuh, kita juga harus mengontrol asupan gula.
Gaya hidup masyarakat saat ini yang doyan nongkrong sambil mengkonsumsi kopi dan aneka minuman manis juga menyumbang angka penderita diabetes.
Bhanu menyebutkan, batasi gula maksimal 4 sendok makan atau 50 gram setiap harinya.
Bisa juga mengganti gula dengan sweetener karena mengandung kalori yang cenderung lebih rendah.
Agar lebih aman, konsumsi gula sebaiknya dibatasi 2 sendok makan.
Kecuali pada atlet, konsumsi 4 sendok makan sehari masih bisa ditoleransi karena mereka banyak melakukan aktivitas fisik.
Nah, untuk Anda yang bekerja dengan duduk di depan komputer, 4 sendok makan gula sudah termasuk berlebihan untuk dikonsumsi.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR