3. Membantu Tidur Menjadi Lebih Baik
Tidur yang berkualitas, tentu berdampak baik bagi kesehatan.
Namun, tidak sedikit orang yang memiliki masalah dengan waktu tidur.
Pisang adalah sumber magnesium dan potasium yang sangat baik dan terbukti meningkatkan kualitas tidur karena sifatnya yang mengendurkan otot, menurut sebuah penelitian.
Pisang juga mengandung asam amino L-tryptophan yang menghasilkan hormon serotonin dan melatonin yang merangsang tidur.
4. Meningkatkan Mood
Mood yang buruk sering kali berpengaruh terjadap aktivitas kita selama sehari penuh.
Jika tidak segera di atasi, mood yang buruk bisa saja terus berlanjut sampai keesokan harinya, lo.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | nova.grid.id |
Penulis | : | Amanda Fanny |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR