Pria berusia 52 tahun ini juga mengungkap penyebab dari kondisinya saat ini.
Bopak menyebut jika penyakitnya ini disebabkan karena pola hidupnya dulu yang tidak teratur.
Disebutkan ia mulai mengalami gangguan paru-paru sejak tahun 2017 silam.
"Katanya (dokter) pola hidupnya, sih. Karena kan perokok pasif dan mungkin penyakit lama juga," ungkap Bopak.
Meski dalam keadaan yang tidak sepenuhnya sehat, namun Bopak tetap bersyukur.
"Bersyukurnya sih cepat ketahuan. Kalau enggak, enggak tahu bakal kayak gimana," lanjutnya
Artikel Berlanjut Setelah Video Berikut Ini
Source | : | makassar.tribunews.com |
Penulis | : | Siti Afifah |
Editor | : | Siti Afifah |
KOMENTAR